KOMPAS.com - Cheese balls adalah camilan keju goreng yang populer di Eropa. Cara membuat cheese balls sangat mudah.
Kamu hanya memerlukan dua langkah masak untuk menyajikan cheese balls sebagai camilan gurih buat keluarga.
Jenis keju untuk membuat cheese balls biasanya mozarella. Keju ini mudah ditemui di toko atau supermarket dekat rumah.
Ikuti resep cheese balls dari buku "" (2019) oleh Julie Sutarjana terbitan Gramedia Pustaka Utama berikut ini.
Baca juga:
Bahan: