优游国际

Baca berita tanpa iklan.

Astronom Temukan Planet Seukuran Bumi, Layak Huni?

优游国际.com - 21/05/2023, 19:00 WIB
Ahmad Naufal Dzulfaroh,
Farid Firdaus

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Para astronom baru-baru ini menemukan sebuah planet seukuran Bumi di luar tata surya.

Meski memiliki ukuran serupa, planet yang disebut LP 791-18 itu sama sekali tidak memiliki kemiripan dengan Bumi.

Planet tersebut kemungkinan tertutup gunung berapi dengan frekuensi letusan sama dengan salah satu bulan dari Jupiter, Io.

Dikutip dari , data dari Satelit Transit Exoplanet Survey milik NASA, Spitzer Space Telescope dan teleskop berbasis darat digunakan untuk menemuan planet di luar tata surya.

Sebuah studi yang merinci temuan itu diterbitkan Rabu (17/5/2023) dalam jurnal Nature.

LP 791-18 d terletak sekitar 90 tahun cahaya dari Bumi di konstelasi kawah, tempat ia mengorbit bintang katai merah kecil.

Baca juga: Ilmuwan Teliti Banjir Besar Era Nabi Nuh, Apakah Benar-benar Terjadi?

Dua planet lain yang diketahui juga mengorbit bintang tersebut, termasuk LP 791-18 b yang diperkirakan 20 persen lebih besar dari bumi dan LP 971-18 c, sekitar 2,5 kali ukuran Bumi dan lebih dari tujuh kali massanya.

Para astronom percaya, planet masif LP 971-18 c mungkin berkontribusi pada kemungkinan vulkanisme planet ekstrasurya yang baru terdeteksi.

Saat kedua objek mengorbit bintangnya, LP 971-18 c dan planet ekstrasurya LP 791-18 d yang baru ditemukan saling berdekatan, memungkinkan tarikan gravitasi planet yang lebih besar, serta membentuk kembali orbitnya.

Dengan setiap perjalanan mengelilingi bintang, jalur planet d bergeser sehingga menjadi sedikit lebih berbentuk oval.

Revolusi elips menyebabkan bagian dalam planet memanas dan mendorong aktivitas vulkanik.

Namun, belum ada bukti langsung yang membuktikan bahwa gunung berapi ada di sepanjang LP 971-18 d.

Baca juga: Ilmuwan Temukan Kawah Raksasa dari Gunung Berapi Lumpur Bawah Laut, Diduga Berasal dari Ledakan Zaman Es

Apakah layak huni?

Para astronom memperkirakan, LP 791-18 d berada di tepi dalam zona layak huni, jarak dari bintang tempat planet cukup hangat untuk menopang air cair di permukaannya.

Meskipun aktivitas gunung berapi terdengar seperti penghalang air dan potensi kehidupan, hal itu sebenarnya dapat membantu planet ini mempertahankan atmosfer.

Gunung berapi dapat mendorong interaksi antara interior dan eksterior planet.

Halaman:


Terkini Lainnya

Mahasiswi Pembuat Meme Prabowo-Jokowi Ditangkap, Bagaimana Awal Mula Masalahnya?

Mahasiswi Pembuat Meme Prabowo-Jokowi Ditangkap, Bagaimana Awal Mula Masalahnya?

Tren
Bansos PKH 2025 Tahap 2 Cair Mei 2025, Ini Cara Cek Penerimanya

Bansos PKH 2025 Tahap 2 Cair Mei 2025, Ini Cara Cek Penerimanya

Tren
Gejala Serangan Jantung Bisa Muncul Sebulan Sebelumnya, Ini 12 Tandanya

Gejala Serangan Jantung Bisa Muncul Sebulan Sebelumnya, Ini 12 Tandanya

Tren
Rencana Uji Coba Vaksin TBC Bill Gates di Indonesia, Apa Saja yang Perlu Diketahui?

Rencana Uji Coba Vaksin TBC Bill Gates di Indonesia, Apa Saja yang Perlu Diketahui?

Tren
Benarkah Kunyit Bisa Merusak Ginjal? Ini Penjelasan Dokter

Benarkah Kunyit Bisa Merusak Ginjal? Ini Penjelasan Dokter

Tren
14 Wilayah Jawa Tengah yang Masuk Musim Kemarau Pertengahan Mei 2025, Mana Saja?

14 Wilayah Jawa Tengah yang Masuk Musim Kemarau Pertengahan Mei 2025, Mana Saja?

Tren
BI Buka Lowongan Kerja 2025, Apa Saja Syarat yang Dibutuhkan?

BI Buka Lowongan Kerja 2025, Apa Saja Syarat yang Dibutuhkan?

Tren
Benarkah Kucing Bisa Menangis Seperti Manusia? Ini Kata Dokter Hewan

Benarkah Kucing Bisa Menangis Seperti Manusia? Ini Kata Dokter Hewan

Tren
Kualitas Udara Jakarta Terburuk Keempat di Dunia pada Minggu Pagi

Kualitas Udara Jakarta Terburuk Keempat di Dunia pada Minggu Pagi

Tren
Beredar Cerita Bayi di Kandungan Tiba-tiba Hilang Tak Terdeteksi USG, Bagaimana Penjelasan Sains?

Beredar Cerita Bayi di Kandungan Tiba-tiba Hilang Tak Terdeteksi USG, Bagaimana Penjelasan Sains?

Tren
Daftar Tarif Khusus Kereta Api dari Stasiun Jember dan Probolinggo, Termurah Rp 45.000

Daftar Tarif Khusus Kereta Api dari Stasiun Jember dan Probolinggo, Termurah Rp 45.000

Tren
12 Herbal Terbaik untuk Menyehatkan Liver, Ada Jahe dan Meniran Hijau

12 Herbal Terbaik untuk Menyehatkan Liver, Ada Jahe dan Meniran Hijau

Tren
Jarang Disadari, Ini 5 Tanda Kolesterol Tinggi yang Terasa di Malam Hari

Jarang Disadari, Ini 5 Tanda Kolesterol Tinggi yang Terasa di Malam Hari

Tren
Apakah Cek Kesehatan Mental Ditanggung BPJS Kesehatan?

Apakah Cek Kesehatan Mental Ditanggung BPJS Kesehatan?

Tren
Gencatan Senjata India dan Pakistan, Ada Campur Tangan Presiden AS Donald Trump?

Gencatan Senjata India dan Pakistan, Ada Campur Tangan Presiden AS Donald Trump?

Tren
Baca berita tanpa iklan.
Baca berita tanpa iklan.
Komentar
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses 优游国际.com
atau