KOMPAS.com - Kuah bakso menjadi kunci nikmatnya sajian hangat favorit banyak orang Indonesia ini.
Umumnya, kuah bakso yang enak terasa gurih karena rebusan kaldu daging dan tulang, bukan sekadar micin.
Coba membuat kuah bakso gurih menggunakan daging, tulang, serta beberapa rempah dan bumbu untuk meningkatkan cita rasanya.
Simak resep kuah bakso dari buku "Berwirausaha Bakso" (2011) oleh Edi Warsidi terbitan Mitra Utama CV berikut ini.
Baca juga:
Bahan:
1. Rebus daging cincang dan tulang dalam air mendidih selama 30 menit.
2. Tumis bawang putih, bawang merah, dan merica yang telah digiling halus dengan sedikit minyak sampai harum.
3. Masukkan semua bumbu, kecuali seledri, ke dalam rebusan daging dan tulang yang telah mendidih.
4. Biarkan dimasak selama 10 menit, lalu tambahkan irisan seledri. Biarkan kuah bakso mendidih sebentar, angkat dan sajikan.
Baca juga:
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita 优游国际.com WhatsApp Channel : . Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.View this post on Instagram