优游国际

Baca berita tanpa iklan.

Resep Sambal Matah dengan Terasi, Segar dan Pedas

优游国际.com - 13/07/2024, 10:31 WIB
Ni Nyoman Wira Widyanti

Penulis

Sumber

KOMPAS.com - Sambal matah termasuk sajian populer khas Bali. Terdapat beragam versi sambal matah, termasuk dari sisi penggunaan minyak kelapa.

Untuk resep kali ini, yang dikutip dari buku "101 Resep Sambal Mak Nyuuuss!" karya Ara Rossi (2010) terbitan G-media, bahan yang digunakan adalah minyak jagung dan terasi.

Setelah mencampurkan seluruh bahan, jang lupa tambahkan air perasan jeruk nipis agar semakin segar rasanya. Simak resep dan cara membuat sambal matah berikut ini.

Baca juga:

Resep sambal matah

Bahan:

  • 50 gr bawang merah (iris tipis)
  • 20 gr bawang putih (iris tipis)
  • 10 gr daun jeruk (iris tipis)
  • 15 gr terasi
  • 15 gr serai (pilih bagian dalam batang yang masih lunak, iris halus dan cincang)
  • 10 gr garam
  • 20 gr jeruk limau
  • 75 ml minyak jagung
  • 5 buah cabai rawit (iris tipis)
  • 1 buah cabai merah (sisihkan bijinya, iris halus)
  • 1 gr garam

Cara membuat sambal matah

  1. Campurkan irisan bawang merah, irisan bawang putih, irisan daun jeruk, serai, irisan cabai rawit, dan irisan cabai merah di wadah.
  2. Tuang minyak jagung ke wajan, goreng terasi hingga matang.
  3. Masukkan terasi yang sudah digoreng ke campuran aneka bahan tadi, aduk sampai rata. Tambahkan air perasan jeruk limau.

Baca juga:

 
 
 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita 优游国际.com WhatsApp Channel : . Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Cara Terbaik Menyimpan Biji Kopi agar Tetap Segar, Menurut Ahli Kopi

Cara Terbaik Menyimpan Biji Kopi agar Tetap Segar, Menurut Ahli Kopi

Tips Kuliner
Uni, Bahan Makanan Premium yang Jadi Tantangan Pressure Test MasterChef Indonesia 12

Uni, Bahan Makanan Premium yang Jadi Tantangan Pressure Test MasterChef Indonesia 12

Food News
Parsnip, Bahan Putih yang Kejutkan Peserta MasterChef Indonesia 12

Parsnip, Bahan Putih yang Kejutkan Peserta MasterChef Indonesia 12

Food News
Resep Udang Asam Manis, Seperti yang Disajikan di MasterChef Indonesia Season 12

Resep Udang Asam Manis, Seperti yang Disajikan di MasterChef Indonesia Season 12

Resep
Mencoba Shawarma Vegetarian, Dagingnya Diganti Protein Soya

Mencoba Shawarma Vegetarian, Dagingnya Diganti Protein Soya

Food Story
Cara Bikin Nasi yang Tidak Menggumpal dan Pas untuk Nasi Goreng

Cara Bikin Nasi yang Tidak Menggumpal dan Pas untuk Nasi Goreng

Tips Kuliner
Tidak Perlu ke Filipina, Magic Water Ada di Jakarta Vegetarian Week 2025

Tidak Perlu ke Filipina, Magic Water Ada di Jakarta Vegetarian Week 2025

Food Story
Ada Sate Madura Vegetarian di Jakarta Vegetarian Week 2025, Seperti Ini Bentuk dan Rasanya

Ada Sate Madura Vegetarian di Jakarta Vegetarian Week 2025, Seperti Ini Bentuk dan Rasanya

Food Story
Cara Membuat Nasi Kuning Sederhana Pakai Dandang, Cocok untuk Jualan

Cara Membuat Nasi Kuning Sederhana Pakai Dandang, Cocok untuk Jualan

Resep
5 Makanan yang Bantu Kurangi Bau Kentut, Apa Saja?

5 Makanan yang Bantu Kurangi Bau Kentut, Apa Saja?

Tips Kuliner
Cara Membuat Tahu Susur Sederhana Pakai Tahu Kulit, Renyah dan Penuh Sayur

Cara Membuat Tahu Susur Sederhana Pakai Tahu Kulit, Renyah dan Penuh Sayur

Resep
4 Tips ke Jakarta Vegetarian Week 2025, Datang Lebih Awal

4 Tips ke Jakarta Vegetarian Week 2025, Datang Lebih Awal

Tips Kuliner
Tips agar Pisang Goreng Tidak Berminyak, Lebih Renyah dan Sehat

Tips agar Pisang Goreng Tidak Berminyak, Lebih Renyah dan Sehat

Tips Kuliner
Resep Tape Ketan, Bahan Fermentasi yang Jadi Tantangan di MasterChef Indonesia 12

Resep Tape Ketan, Bahan Fermentasi yang Jadi Tantangan di MasterChef Indonesia 12

Resep
Jakarta Vegetarian Week 2025, Bertabur Aneka Menu Vegan yang Lezat

Jakarta Vegetarian Week 2025, Bertabur Aneka Menu Vegan yang Lezat

Food News
Baca berita tanpa iklan.
Baca berita tanpa iklan.
Komentar
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses 优游国际.com
atau