4. Berhasil bawa pulang dua penghargaan Emmy
Beberapa bulan setelah dirilis dan menjadi fenomena dunia, Our Planet berhasil meraih penghargaan Emmy 2019 dalam kategori "Film Dokumenter atau Non-Fiksi Terbaik".
Selain itu, Our Planet juga memenangkan penghargaan kategori "Narator Terbaik" yang dibawa pulang Sir David Attenborough.
5. Hadir di YouTube selama masa pandemi
Sebagai bentuk dukungan bagi kegiatan belajar di rumah saat masa pandemi, Our Planet kini juga dapat disaksikan melalui platform gratis seperti YouTube.
Jadi, anak-anak dapat mengisi waktu luang dengan melakukan kegiatan produktif namun tetap menyenangkan.
Baca juga: Taeyang BIGBANG Ungkap Alasan Nikahi Min Hyo Rin dalam Dokumenter Pribadi
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita 优游国际.com WhatsApp Channel : . Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.