优游国际

Baca berita tanpa iklan.

Adik Ungkap Kondisi Terkini Nunung yang Dinyatakan Positif Covid-19

优游国际.com - 23/09/2020, 21:02 WIB
Firda Janati,
Kistyarini

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com – Adik komedian Nunung, Nanik, mengungkapkan kondisi terkini kakaknya yang dinyatakan terinfeksi virus corona.

Nanik mengatakan kondisi kakaknya sudah membaik. Begitu juga dengan kelima keluarganya yang juga positif Covid-19.

Alhamdulillah kalau kondisinya Mbak Nunung dan masing-masing keluarga sudah membaik ya. Itu juga berkat doa rekan-rekan juga, penggemar-penggemar Nunung, terutama keluarga ya,” ujar Nanik, dikutip dari kanal YouTube Cumicumi, Rabu (23/9/2020).

Baca juga: Nunung Menangis Setelah Dinyatakan Positif Covid-19

Nanik berujar, sejak awal masuk RSUD Pasar Minggu, indera penciuman Nunung tidak mengalami masalah.

“Ini sudah dari masuk Mbak Nunung sudah nyium bau-bau, sedari masuk RSUD itu. Tinggal ini anak-anak mesti cek paru-paru takutnya ada infeksi apa gitu. Cuma itu aja. Alhamduillah enggak ada masalah,” tuturnya.

Tinggal bersama Nunung, Nanik yang dinyatakan negatif Covid-19 sempat bingung saat rumah harus segera dikosongkan lantaran akan disterilisasi.

Baca juga: Sebelum Dinyatakan Positif Covid-19, Nunung Merasa Seluruh Badan Sakit

“Saya, Mas Bagus (anak Nunung), itu rumah harus kosong, harus dikosongin karena mau disterilkan. Tadinya kita mau kemana nyari hotel yang buat karantina enggak ada,” tuturnya.

Sempat ingin kembali ke Solo, Nanik akhirnya memutuskan untuk tinggal di sebuah apartemen

Sebelumnya diberitakan, selain Nunung yang menjalani tes swab, ada 10 orang keluarga lainnya termasuk Nanik yang diharuskan menjalani tes swab.

Baca juga: Fakta Nunung Positif Covid-19, Anak hingga Cucu Juga Terinfeksi

“Tes 10 orang, 5 dinyatakan positif, 5 negatif termasuk saya sama Mas Bagus (anak Nunung), suaminya Mbak Nunung, anak saya, sama cucu-cucu Mbak Nunung dua,” ujar Nanik.

“(Positif) istrinya Mas Bagus, terus anak pertama Mas Bagus, Putra anaknya Mbak Nunung, Alma anaknya Mbak Nunung sama asistennya Mbak Nunung,” ujar Nanik.

Saat ini, kata Nanik, Nunung dirawat di RSUD Pasar Minggu, Jakarta Selatan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita 优游国际.com WhatsApp Channel : . Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.


Terkini Lainnya

Shabrina Leanor Juara Indonesian Idol 2025

Shabrina Leanor Juara Indonesian Idol 2025

Musik
Puji Shabrina Leanor, BCL: Selamat Datang di Industri Musik Indonesia

Puji Shabrina Leanor, BCL: Selamat Datang di Industri Musik Indonesia

Musik
Diungkit Maia Estianty, Afgan Jelaskan Alasan 'Kabur' dari Audisi Indonesian Idol

Diungkit Maia Estianty, Afgan Jelaskan Alasan "Kabur" dari Audisi Indonesian Idol

Musik
Maia Estianty Peringatkan Afgan Usai Duet dengan Fajar Noor di Indonesian Idol 2025

Maia Estianty Peringatkan Afgan Usai Duet dengan Fajar Noor di Indonesian Idol 2025

Musik
Alasan di Balik Pernikahan Luna Maya dan Maxime Bouttier Terungkap

Alasan di Balik Pernikahan Luna Maya dan Maxime Bouttier Terungkap

Seleb
Rekening Tiba-tiba Nol, Anaknya Malah Tagih Utang, Nunung: Apa Enggak Tambah Ngamuk Aku

Rekening Tiba-tiba Nol, Anaknya Malah Tagih Utang, Nunung: Apa Enggak Tambah Ngamuk Aku

Seleb
Rio Dewanto Pastikan Tak Ada Intervensi Joko Anwar di Film Legenda Kelam Malin Kundang

Rio Dewanto Pastikan Tak Ada Intervensi Joko Anwar di Film Legenda Kelam Malin Kundang

Film
Vino G Bastian dan Anya Geraldine Diduetkan untuk Remake Horor Thailand Shutter

Vino G Bastian dan Anya Geraldine Diduetkan untuk Remake Horor Thailand Shutter

Film
Demi Lepas dari Bayang-bayang Peran Film, Nova Eliza sampai Jalani Ritual Melukat

Demi Lepas dari Bayang-bayang Peran Film, Nova Eliza sampai Jalani Ritual Melukat

Film
Dulu Heboh Dituding Rebut Suami Orang, Nunung: Iyan dan Istrinya Dibohongi

Dulu Heboh Dituding Rebut Suami Orang, Nunung: Iyan dan Istrinya Dibohongi

Seleb
Della Puspita Curhat soal Honor Syuting Tahun Lalu yang Belum Dibayar

Della Puspita Curhat soal Honor Syuting Tahun Lalu yang Belum Dibayar

Seleb
Review Makanan, Ashanty: Kalau Kurang Cocok Enggak Aku Posting

Review Makanan, Ashanty: Kalau Kurang Cocok Enggak Aku Posting

Seleb
Della Puspita Bersyukur Acha Ditetapkan sebagai Tersangka Kasus Penipuan Travel Umrah

Della Puspita Bersyukur Acha Ditetapkan sebagai Tersangka Kasus Penipuan Travel Umrah

Seleb
Beda dengan UNESCO PBB, Apa Itu United Society Council yang Beri Penghargaan ke Syahrini?

Beda dengan UNESCO PBB, Apa Itu United Society Council yang Beri Penghargaan ke Syahrini?

Hits
Klaim Syahrini Terima Penghargaan dari UNESCO, Ini Penjelasannya

Klaim Syahrini Terima Penghargaan dari UNESCO, Ini Penjelasannya

Seleb
Baca berita tanpa iklan.
Baca berita tanpa iklan.
Komentar
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses 优游国际.com
atau