优游国际

Baca berita tanpa iklan.

Luna Maya: Saya Tidak Pernah Menganggap Isu Mental Health Materi Bercandaan

优游国际.com - 05/04/2021, 13:43 WIB
Baharudin Al Farisi,
Andi Muttya Keteng Pangerang

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Artis peran Luna Maya akhirnya buka suara mengenai dirinya yang disebut meremehkan mental health atau kesehatan mental.

Dalam unggahan Insta Story Instagram-nya, Luna Maya menegaskan satu hal.

"Pertama-tama saya ingin menyampaikan bahwa saya tidak pernah menganggap issue mental health adalah materi bercandaan," tulis Luna Maya seperti dikutip 优游国际.com, Senin (5/3/2021).

Baca juga: Deddy Corbuzier dan Luna Maya Dicibir, Tak Peka Eating Disorder Peserta INTM

"Kedua, saya merasa perlu menginformasikan ada hal-hal yang tidak sepenuhnya benar terjadi, tapi kemudian karena satu dan lain hal akhirnya berkembang menjadi asumsi yang membuat keadaan tidak menyenangkan," lanjutnya.

Bagi pemilik nama lahir Luna Maya Sugeng itu, dia hanyalah manusia biasa yang mencoba untuk menjalani hari.

Namun, kata Luna Maya, terkadang ada hari yang baik dan kurang baik. 

Baca juga: Luna Maya Bicara soal Pria yang Sedang Dekat dan Alasan Tak Balikan dengan Ariel NOAH

Walau begitu, Luna Maya juga menyampaikan permintaan maaf apabila perkataannya tidak mengenakkan hati orang.

"Apabila ada yang kurang berkenan, izinkan saya dengan rendah hati untuk dibukakan pintu maaf sekaligus juga untuk bersiap memasuki bulan suci Ramadhan," ujar Luna Maya.

Luna Maya berharap agar hal yang terjadi bisa dijadikan sebagai pelajaran dan ke depannya bisa saling menjaga hati.

Baca juga: Ditanya Resep Jadi Artis Top, Luna Maya: Kerja Keras dan Enggak Gampang Menyerah

Sebelumnya, beredar video singkat saat Luna Maya dan Deddy menjadi juri Indonesia's Next Top Model (INTM).

Dalam video itu, kontestan Ilene menceritakan tentang eating disorder yang dialaminya ketika menjelaskan makna salah satu posenya dalam foto.

Baca juga: Ditanya Dream Wedding, Luna Maya: Dari Punya Sampai Enggak Punya

Selain itu, Ilene juga sempat menceritakan bahwa dia merasa tertekan ada di dunia model karena mendapat bully dan body shaming.

Video dari penjurian INTM yang diunggah Maret 2021 itu sempat menimbulkan keprihatinan netizen yang merasa Deddy Corbuzier dan Luna Maya tidak bisa peka terhadap orang yang mengalami gangguan mental.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita 优游国际.com WhatsApp Channel : . Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.


Terkini Lainnya

Siapa Ayah Luna Maya? Lukisan Terakhirnya Ada di Gaun Pernikahan Luna dan Maxime

Siapa Ayah Luna Maya? Lukisan Terakhirnya Ada di Gaun Pernikahan Luna dan Maxime

Seleb
Luna Maya Bikin Haru di Resepsi, Pakai Gaun Bergambar Lukisan Terakhir Sang Ayah

Luna Maya Bikin Haru di Resepsi, Pakai Gaun Bergambar Lukisan Terakhir Sang Ayah

Seleb
Perkembangan Laporan Pelanggaran Kode Etik di Perceraian Paula Verhoeven dan Baim Wong

Perkembangan Laporan Pelanggaran Kode Etik di Perceraian Paula Verhoeven dan Baim Wong

Seleb
Hadiri Resepsi Pernikahan Luna dan Maxime, Gisel Anastasia dan Cinta Brian Mulai Go Public

Hadiri Resepsi Pernikahan Luna dan Maxime, Gisel Anastasia dan Cinta Brian Mulai Go Public

Seleb
Resepsi Hari Kedua, Luna Maya Datangkan MUA Hollywood

Resepsi Hari Kedua, Luna Maya Datangkan MUA Hollywood

Seleb
Mengenal Archangela Chelsea, MUA Resepsi Pernikahan Luna Maya

Mengenal Archangela Chelsea, MUA Resepsi Pernikahan Luna Maya

Seleb
Menangis Jadi Saksi Nikah Luna Maya, Raffi Ahmad: Kita Saling Hadir Saat Terpuruk

Menangis Jadi Saksi Nikah Luna Maya, Raffi Ahmad: Kita Saling Hadir Saat Terpuruk

Seleb

Entertainment
Dulu Luna Maya Sering Ditanya Kapan Nikah, Raffi Ahmad: Meskipun Ketawa, Gue Tahu Gimana Hatinya Dia

Dulu Luna Maya Sering Ditanya Kapan Nikah, Raffi Ahmad: Meskipun Ketawa, Gue Tahu Gimana Hatinya Dia

Seleb
Pernah Dipopulerkan Alexa, Daun Jatuh Rilis Ulang Lagu 鈥淒ewi鈥

Pernah Dipopulerkan Alexa, Daun Jatuh Rilis Ulang Lagu 鈥淒ewi鈥

Musik
Michelle Ziudith Jadi Pemeran Utama di Film Assalamualaikum Baitullah

Michelle Ziudith Jadi Pemeran Utama di Film Assalamualaikum Baitullah

Film
Sering Dikira Dian Ayu karena Mirip, Maya Septha: Capek Jawabnya

Sering Dikira Dian Ayu karena Mirip, Maya Septha: Capek Jawabnya

Seleb
Cerita Asri Welas Buatkan Batik Khusus untuk Luna Maya dan Maxime Bouttier, Libatkan 1.000 Orang

Cerita Asri Welas Buatkan Batik Khusus untuk Luna Maya dan Maxime Bouttier, Libatkan 1.000 Orang

Seleb
Reaksi Maxime Bouttier Dengar Luna Maya Ungkap Ikhlas Bila Tak Menikah

Reaksi Maxime Bouttier Dengar Luna Maya Ungkap Ikhlas Bila Tak Menikah

Seleb
Salting Go Public Hubungan dengan Cinta Brian, Gisel: Ketahuan Deh鈥

Salting Go Public Hubungan dengan Cinta Brian, Gisel: Ketahuan Deh鈥

Seleb
Baca berita tanpa iklan.
Baca berita tanpa iklan.
Komentar
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses 优游国际.com
atau