优游国际

Baca berita tanpa iklan.

Cerita Penata Rias Film Pengabdi Setan, Observasi 4 Jenazah Penyakit Kanker demi Makeup Wajah Ibu

优游国际.com - 27/08/2022, 18:29 WIB
Baharudin Al Farisi,
Tri Susanto Setiawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Penata rias Pengabdi Setan (2017), Darwyn Tse, menceritakan bagaimana dia merias wajah Ibu.

Sebagai informasi, Ibu merupakan karakter hantu yang diperankan oleh Ayu Laksmi dalam Pengabdi Setan (2017) dan Pengabdi Setan 2: Communion (2022).

Setelah mendapatkan pekerjaan tersebut, Darwyn Tse menerima catatan penting dari sutradara Joko Anwar untuk sosok Ibu.

Baca juga: Pengabdi Setan 2: Communion Ramaikan Sitges Film Festival 2022 di Spanyol

"Nah, notes dari Abang, Ibu ini sakit sudah tiga tahun. Cuma, sakitnya itu menyeramkan, anak-anaknya juga enggak berani untuk dekat," ungkap Darwyn Tse dalam acara Gathering Pengabdi di M Bloc, Jakarta Selatan, Sabtu (27/8/2022).

Karena ingin maksimal dan juga merupakan penggemar Pengabdi Setan (1980) Darwyn Tse melakukan observasi lebih dalam.

Tidak main-main, Darwyn Tse menyambangi Rumah Sakit Kanker Dharmais untuk melihat langsung jenazah yang ada di sana.

Baca juga: Terjebak di Lift yang Anjlok dari Lantai 18 ke 5, Eko Patrio Parno Ingat Adegan Film Pengabdi Setan 2

"Ini enggak ada yang tahu, serius. Saya datangkan, alasannya saya kasih tahu, akhirnya saya diizinkan satu sampai dua jam dengan asisten si petugas," ujar Darwyn Tse.

"Saya masuk, ada tiga atau empat jenazah. Dan semua death of cancer, macam macam cancer ya. Saya lihat. Kita maskeran, cuma boleh observasi dari jauh," tutur Darwyn Tse melanjutkan.

Lebih lanjut, Darwyn Tse mengungkapkan tujuan dari observasi tersebut.

Baca juga: Pengabdi Setan 2: Communion Tembus 6 Juta Penonton dalam 20 Hari

"Jadi saya cuma pengin tahu teksturnya, warnanya seperti apa untuk make up-in ibu pas rebahan di yang pertama, sebelum meninggal. Setelahnya, kita cobain ke ibu Ayu, sampai akhirnya di approve sama abang scene awal itu," tutur Darwyn Tse.

Untuk diketahui, Darwyn Tse kembali sebagai penata rias di Pengabdi Setan 2: Communion (2022).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita 优游国际.com WhatsApp Channel : . Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.


Terkini Lainnya

Putra David Beckham Angkat Bicara soal Kabar Perseteruan Istrinya dengan Victoria Beckham

Putra David Beckham Angkat Bicara soal Kabar Perseteruan Istrinya dengan Victoria Beckham

Seleb
Deretan Lagu Indonesia yang Dijadikan Film

Deretan Lagu Indonesia yang Dijadikan Film

Film
Deswita Maharani: Steffi Zamora Sosok Perempuan Muda yang Dewasa

Deswita Maharani: Steffi Zamora Sosok Perempuan Muda yang Dewasa

Seleb
Profil Fajar Noor, Calon Pemenang Indonesian Idol 2025 dari Medan

Profil Fajar Noor, Calon Pemenang Indonesian Idol 2025 dari Medan

Musik
Kritik Dedi Mulyadi soal Kirim Siswa ke Barak, Verrell Bramasta Tuai Pujian

Kritik Dedi Mulyadi soal Kirim Siswa ke Barak, Verrell Bramasta Tuai Pujian

Seleb
Juara Indonesian Idol Disebut Settingan, Maia Estianty: Kami Selalu Difitnah

Juara Indonesian Idol Disebut Settingan, Maia Estianty: Kami Selalu Difitnah

Musik
Sebelum Jadi Lagu Ikonik Rihanna, Umbrella Awalnya Diciptakan Khusus untuk Britney Spears

Sebelum Jadi Lagu Ikonik Rihanna, Umbrella Awalnya Diciptakan Khusus untuk Britney Spears

Seleb
Kim Go Eun Kembali Bermain di Yumi's Cells 3, Tayang Tahun Depan

Kim Go Eun Kembali Bermain di Yumi's Cells 3, Tayang Tahun Depan

K-Wave
Sinopsis Episode 5 Duren Jatuh, Kisah Cinta Zoe Abbas dan Nino Fernandez Bikin Ribut Sekampung

Sinopsis Episode 5 Duren Jatuh, Kisah Cinta Zoe Abbas dan Nino Fernandez Bikin Ribut Sekampung

Musik
Tanggapi Tudingan Hanya Terjemahkan Lirik Lagu Taylor Swift, Bernadya: Capek-capek Mikir

Tanggapi Tudingan Hanya Terjemahkan Lirik Lagu Taylor Swift, Bernadya: Capek-capek Mikir

Musik
Pemenang Indonesian Idol Sering Dituding Settingan, Maia Estianty: Jujur, Kita Pengin Setting

Pemenang Indonesian Idol Sering Dituding Settingan, Maia Estianty: Jujur, Kita Pengin Setting

Seleb
Kunto Aji hingga Idgitaf Bakal Meriahkan Temanggung Sepekan 2025

Kunto Aji hingga Idgitaf Bakal Meriahkan Temanggung Sepekan 2025

Musik
Belasan Tahun Baru Terungkap, Luna Maya Ternyata Jadi Inspirasi Lagu Dewa 19

Belasan Tahun Baru Terungkap, Luna Maya Ternyata Jadi Inspirasi Lagu Dewa 19

Musik
Hyungwon MONSTA X Selesai Wajib Militer, Siap Sapa Penggemar

Hyungwon MONSTA X Selesai Wajib Militer, Siap Sapa Penggemar

K-Wave
Makin Go Public, Ari Lasso Tinggalkan Komentar Manis di Unggahan Dearly Djoshua

Makin Go Public, Ari Lasso Tinggalkan Komentar Manis di Unggahan Dearly Djoshua

Seleb
Baca berita tanpa iklan.
Baca berita tanpa iklan.
Komentar
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses 优游国际.com
atau