优游国际

Baca berita tanpa iklan.

Cara Memindahkan Foto dan Video dari iPhone ke MacBook atau Laptop Windows

优游国际.com - 14/05/2024, 13:30 WIB
Muhammad Zaenuddin

Penulis

KOMPAS.com - Memindahkan foto dan video dari ponsel ke laptop memungkinkan Anda melihat dokumen tersebut dengan lebih baik.

Selain itu, cara ini juga umum dilakukan ketika kapasitas memori ponsel Anda mulai penuh, atau hanya sekadar ingin mem-back up dokumentasi foto dan video.

Bagi pengguna iPhone, Anda dapat memindahkan foto dan video dari perangkat iPhone ke MacBook maupun ke PC Windows.

Baca juga: Cara Mengubah Nama dan Password Hotspot pada Ponsel Android dan iPhone


Dilansir dari laman pusat bantuan resmi Apple, berikut adalah cara memindahkan foto dan video dari iPhone ke laptop:

Cara pindah foto dan video dari iPhone ke MacBook

Jika foto dan video dicadangkan di layanan iCloud Photos, Anda hanya perlu membuka layanan tersebut menggunakan MacBook untuk dapat mengaksesnya.

Jika tidak, Anda dapat memindahkan foto dan video secara manual dengan menghubungkan iPhone ke MacBook Anda. Berikut langkah-langkahnya:

  • Hubungkan iPhone Anda ke MacBook dengan menggunakan kabel USB.
  • Jika muncul perintah di iPhone berupa “Percayai Komputer Ini”, klik “Percayai” untuk melanjutkan.
  • Buka aplikasi “Foto” di MacBook Anda.
  • Di bar menu samping kiri, klik nama perangkat iPhone Anda.
  • Aplikasi Foto akan menampilkan semua foto dan video yang ada di iPhone.
  • Jika diminta, buka kunci iPhone menggunakan kode sandi Anda.
  • Pilih lokasi di mana Anda ingin memindahkan foto Anda. Di samping opsi "Impor ke", Anda dapat memilih album yang sudah ada atau membuat album baru.
  • Pilih foto yang ingin Anda pindah dan klik “Impor yang Dipilih”, atau klik “Impor Semua Foto Baru” untuk memindahkan semua foto dan video.
  • Tunggu hingga proses selesai, lalu lepaskan sambungan iPhone dari MacBook Anda.

Baca juga: Cara Bikin Stiker WhatsApp di iPhone dengan Mudah, Tidak Perlu Aplikasi Tambahan

Cara pindah foto dan video iPhone ke Laptop Windows

Cara memindahkan foto dan video dari iPhone ke laptopUnsplash/Hal Gatewood Cara memindahkan foto dan video dari iPhone ke laptop

Selain ke sesama perangkat Apple, Anda juga dapat memindahkan foto ke laptop Windows dengan menggunakan aplikasi Apple Devices.

  • Instal aplikasi Apple Devices dari Microsoft Store, atau klik link berikut .
  • Hubungkan iPhone Anda ke laptop Windows menggunakan kabel USB.
  • Jika muncul perintah di iPhone berupa “Percayai Komputer Ini”, klik “Percayai/Izinkan” untuk melanjutkan.
  • Jika diminta, buka kunci iPhone Anda menggunakan kode sandi.
  • Cari dan buka aplikasi “Foto”.
  • Klik menu “Impor” dan pilih opsi “Dari perangkat USB”.
  • Pilih foto dan video yang ingin Anda pindahkan, kemudian pilih lokasi menyimpannya.
  • Tunggu hingga proses transfer selesai.

Baca juga: Cara Menghilangkan Kotak Centang pada Folder di Windows 10

Pastikan foto yang ingin Anda impor benar-benar berada ada di perangkat iPhone. Jika foto dan video berada di layanan iCloud Photos, Anda perlu mengunduhnya ke iPhone sebelum memindahkannya ke laptop Windows.

Demikian cara memindahkan foto dan video dari iPhone ke MacBook atau laptop Windows.

KOMPAS.com/Akbar Bhayu Tamtomo Infografik: Mengenang Steve Jobs, Sang Pendiri Apple

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita 优游国际.com WhatsApp Channel : . Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Libur Panjang Waisak 2025, Ini 10 Tempat Wisata Bernuansa Buddha di Indonesia

Libur Panjang Waisak 2025, Ini 10 Tempat Wisata Bernuansa Buddha di Indonesia

Tren
Anak Bakar 13 Rumah karena Terinspirasi Game, Psikolog Beri 5 Saran Ini ke Para Orang Tua

Anak Bakar 13 Rumah karena Terinspirasi Game, Psikolog Beri 5 Saran Ini ke Para Orang Tua

Tren
Saat Bandung dan Bogor Tingkatkan Layanan Tes HIV, Sifilis, dan Hepatitis B untuk Ibu Hamil...

Saat Bandung dan Bogor Tingkatkan Layanan Tes HIV, Sifilis, dan Hepatitis B untuk Ibu Hamil...

Tren
Apakah Tidur di Lantai Bisa Kena Angin Duduk? Ini Jawaban Dokter

Apakah Tidur di Lantai Bisa Kena Angin Duduk? Ini Jawaban Dokter

Tren
India-Pakistan Sepakat Gencatan Senjata, Trump Klaim atas Mediasi AS

India-Pakistan Sepakat Gencatan Senjata, Trump Klaim atas Mediasi AS

Tren
Paus Leo XIV Ternyata Pernah Kunjungi Indonesia, Berikut Lokasi yang Dikunjungi

Paus Leo XIV Ternyata Pernah Kunjungi Indonesia, Berikut Lokasi yang Dikunjungi

Tren
Muncul Awan Klorin Beracun di Spanyol, 16.000 Warga Diminta Tetap di Rumah

Muncul Awan Klorin Beracun di Spanyol, 16.000 Warga Diminta Tetap di Rumah

Tren
Kenapa AS dan China Akhirnya Mau Berunding soal Tarif?

Kenapa AS dan China Akhirnya Mau Berunding soal Tarif?

Tren
Kisah Penerbangan Saudia 163: Saat Pintu Dibuka di Bandara, 301 Penumpang Ditemukan Sudah Tewas

Kisah Penerbangan Saudia 163: Saat Pintu Dibuka di Bandara, 301 Penumpang Ditemukan Sudah Tewas

Tren
Bagaimana Cara Arkeolog Tahu Jenis Kelamin dari Kerangka Manusia?

Bagaimana Cara Arkeolog Tahu Jenis Kelamin dari Kerangka Manusia?

Tren
Viral, Video Polisi Diduga Rebut Boks Berisi Rokok Ilegal, Ini Kata Bea Cukai dan Polrestabes Surabaya

Viral, Video Polisi Diduga Rebut Boks Berisi Rokok Ilegal, Ini Kata Bea Cukai dan Polrestabes Surabaya

Tren
Apakah Paus Leo XIV Tak Sejalan dengan Trump?

Apakah Paus Leo XIV Tak Sejalan dengan Trump?

Tren
5 Minuman yang Aman dan Baik Dikonsumsi Penderita Gagal Ginjal

5 Minuman yang Aman dan Baik Dikonsumsi Penderita Gagal Ginjal

Tren
Pakistan Gelar Rapat Komando Nuklir Setelah Serang India?

Pakistan Gelar Rapat Komando Nuklir Setelah Serang India?

Tren
Apakah Cuci Darah karena Gagal Ginjal Ditanggung BPJS Kesehatan? Ini Ketentuannya

Apakah Cuci Darah karena Gagal Ginjal Ditanggung BPJS Kesehatan? Ini Ketentuannya

Tren
Baca berita tanpa iklan.
Baca berita tanpa iklan.
Komentar
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses 优游国际.com
atau