优游国际

Baca berita tanpa iklan.

10 Lauk Pendamping Nasi Tumpeng, Bikin Sajian Lebih Meriah

优游国际.com - 17/08/2021, 12:13 WIB
Alma Erin Mentari

Penulis

KOMPAS.com - Nasi tumpeng terkenal dengan lauk pendampinganya yang banyak. Hal itu membuat tampilannya lebih menarik dan meriah.

Kalau kamu sedang ingin membuat nasi tumpeng dan bingung mau membuat lauk masakan apa.

Simak deretan menu lauk pendamping berikut ini. Bisa kamu jadikan inspirasi masak untuk makan bersama keluarga.

Baca juga: 5 Tips Bikin Nasi Tumpeng, Cara Masak sampai Trik Agar Tak Mudah Basi

1. Ayam goreng ungkep bumbu opor

Ilustrasi ayam goreng.SHUTTERSTOCK/ KIKI DAULI Ilustrasi ayam goreng.

Olahan ayam hampir selalu ada untuk menemani menu nasi tumpeng dalam tampah.

Ayam goreng ungkep bumbu opor bisa kamu buat dengan mudah. Caranya, ungkep ayam dengan bumbu opor putih dan goreng hingga garing.

Baca juga: Resep Ayam Goreng Ungkep Bumbu Opor buat Menu Buka Puasa

2. Ayam panggang bumbu rujak

Selain ayam goreng, kamu bisa menyajikan ayam panggang sebagai menu pendamping nasi tumpeng.

Ayam panggang bumbu rujak dimasak dengan dua tahap. Ayam ditumis dengan bumbu kemudian dibakar hingga matang.

Baca juga: Resep Ayam Panggang Bumbu Rujak, Rasanya Asam Pedas

3. Sambal goreng ati ampela

ilustrasi Sambal goreng ati ampelayudha wirawan / shutterstock ilustrasi Sambal goreng ati ampela

Lauk pendamping nasi tumpeng yang selanjutnya adalah sambal goreng ati ampela. Sebelumnya, rebus hati dan ampela ayam agar bau jeroannya hilang.

Olah dengan berbagai bumbu halus, seperti gula merah, cabai merah, bawang merah, bawang putih, terasi, dan garam.

Baca juga: Resep Sambal Goreng Ati Ampela Ayam, Lauk Praktis buat Sahur dan Lebaran

4. Kering kentang kacang tanah

Kering kentang kacang tanah bisa kamu jadikan lauk kering untuk pendamping nasi tumpeng. Pasalnya, kentang dipotong kecil dan dimasak bersama kacang tanah.

Lauk kering ini bisa tetap awet walau tak disimpan dalam kulkas.

Baca juga: Resep Kering Kentang Kacang Tanah, Stok Lauk untuk Vegetarian

5. Perkedel kentang

Ilustrasi perkedel. SHUTTERSTOCK/AMALLIA EKA Ilustrasi perkedel.

Perkedel menjadi salah satu makanan yang mudah dibuat. Selain itu, perkedel juga enak dijadikan camilan atau lauk pendamping nasi.

Kamu bisa membuat perkedel dengan mudah. Beri tambahan seperti kornet, sosis, atau daging giling agar lebih enak.

Baca juga: Resep Perkedel Kentang Kornet, Kreasi Lauk Praktis untuk Anak

Halaman Berikutnya
Halaman:


Terkini Lainnya

Resep Mi Goreng Kampung ala Rumahan, Cocok untuk Sarapan Pagi

Resep Mi Goreng Kampung ala Rumahan, Cocok untuk Sarapan Pagi

Resep
Cara Menanam Daun Bawang Pakai Potongan Sisa Dapur, Sederhana dan Tanpa Tanah

Cara Menanam Daun Bawang Pakai Potongan Sisa Dapur, Sederhana dan Tanpa Tanah

Food Story
Resep Orak Arik Telur, Daging, dan Jamur, Ide Bekal ke Kantor

Resep Orak Arik Telur, Daging, dan Jamur, Ide Bekal ke Kantor

Resep
Cara Terbaik Menyimpan Biji Kopi agar Tetap Segar, Menurut Ahli Kopi

Cara Terbaik Menyimpan Biji Kopi agar Tetap Segar, Menurut Ahli Kopi

Tips Kuliner
Uni, Bahan Makanan Premium yang Jadi Tantangan Pressure Test MasterChef Indonesia 12

Uni, Bahan Makanan Premium yang Jadi Tantangan Pressure Test MasterChef Indonesia 12

Food News
Parsnip, Bahan Putih yang Kejutkan Peserta MasterChef Indonesia 12

Parsnip, Bahan Putih yang Kejutkan Peserta MasterChef Indonesia 12

Food News
Resep Udang Asam Manis, Seperti yang Disajikan di MasterChef Indonesia Season 12

Resep Udang Asam Manis, Seperti yang Disajikan di MasterChef Indonesia Season 12

Resep
Mencoba Shawarma Vegetarian, Dagingnya Diganti Protein Soya

Mencoba Shawarma Vegetarian, Dagingnya Diganti Protein Soya

Food Story
Cara Bikin Nasi yang Tidak Menggumpal dan Pas untuk Nasi Goreng

Cara Bikin Nasi yang Tidak Menggumpal dan Pas untuk Nasi Goreng

Tips Kuliner
Tidak Perlu ke Filipina, Magic Water Ada di Jakarta Vegetarian Week 2025

Tidak Perlu ke Filipina, Magic Water Ada di Jakarta Vegetarian Week 2025

Food Story
Ada Sate Madura Vegetarian di Jakarta Vegetarian Week 2025, Seperti Ini Bentuk dan Rasanya

Ada Sate Madura Vegetarian di Jakarta Vegetarian Week 2025, Seperti Ini Bentuk dan Rasanya

Food Story
Cara Membuat Nasi Kuning Sederhana Pakai Dandang, Cocok untuk Jualan

Cara Membuat Nasi Kuning Sederhana Pakai Dandang, Cocok untuk Jualan

Resep
5 Makanan yang Bantu Kurangi Bau Kentut, Apa Saja?

5 Makanan yang Bantu Kurangi Bau Kentut, Apa Saja?

Tips Kuliner
Cara Membuat Tahu Susur Sederhana Pakai Tahu Kulit, Renyah dan Penuh Sayur

Cara Membuat Tahu Susur Sederhana Pakai Tahu Kulit, Renyah dan Penuh Sayur

Resep
4 Tips ke Jakarta Vegetarian Week 2025, Datang Lebih Awal

4 Tips ke Jakarta Vegetarian Week 2025, Datang Lebih Awal

Tips Kuliner
Baca berita tanpa iklan.

Terpopuler

1
2
3
4
5
Baca berita tanpa iklan.
Komentar
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses 优游国际.com
atau