优游国际

Baca berita tanpa iklan.

Moon Chae Won Ungkap Sikap Lee Joon Gi di Lokasi Syuting

优游国际.com - 17/09/2020, 21:07 WIB
Firda Janati,
Tri Susanto Setiawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Aktris Moon Chae Won kembali beradu akting dengan aktor Lee Joon Gi di drama Flower of Evil.

Pada tahun 2017, Moon Chae Won dan Lee Joon Gi membintangi drama yang sama berjudul Criminal Minds.

Baca juga: Moon Chae Won Ungkap Alasan Terima Peran di Drama Flower of Evil

"Lee Joon Gi tetap tampan seperti biasanya. Dia memiliki banyak pesona yang berbeda dan tidak terduga," ujar Moon Chae Won dikutip dari siaran pers iQIYI, Kamis (17/9/2020).

Moon Chae Won menuturkan sikap Lee Joon Gi membuat suasana di lokasi syuting menjadi lebih hidup.

Baca juga: Spoiler Flower of Evil Episode 9, Moon Chae Won Mencari Jawaban

"Dia tidak hanya mempertimbangkan perasaan aktor lain dengan hati-hati, tetapi dia juga ahli dalam menghidupkan suasana di lokasi syuting," ucapnya.

Berkat Lee Joon Gi, Chae Won mengatakan dia tidak merasa gugup selama syuting berlangsung.

Baca juga: Lee Joon Gi Beri Pujian Moon Chae Won di Drama Baru Flower of Evil

"Berkat Lee Joon Gi, saya tidak merasa gugup selama syuting dan bisa lebih berkonsentrasi pada penampilan saya," ucapnya.

Aktris yang berusia 33 tahun itu merasa beruntung bisa menjadi partner Lee Joon Gi dalam drama Flower of Evil.

Baca juga: Tya Ariestya Ungkap 2 Kunci Keberhasilan Turunkan Berat Badannya

"Saya merasa sangat beruntung dapat bertemu dengan mitra yang luar biasa dan di serial yang juga sama luar biasa," ujar Moon Chae Won.

Flower of Evil sendiri menceritakan tentang hubungan antara Baek Hee Sung (Lee Joon Gi) dan Cha Ji Won (Moon Chae Won) yang menikah dan memiliki seorang anak perempuan, Baek Eun Ha (Jung Seo Yeon).

Baca juga: Sinopsis Westworld, Aksi Robot Berperasaan Melawan Manusia

Cha Ji Won bekerja sebagai seorang detektif yang berhasil menangani berbagai macam kasus.

Semuanya terlihat indah, kehidupan pernikahan mereka terlihat sempurna, Hee Sung terlihat begitu mencintai Cha Ji Won dan Baek Eun Ha.

Namun, semua berubah ketika identitas asli Baek Hee Sung terbongkar dan ia diduga menjadi pelaku pembunuhan berantai.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita 优游国际.com WhatsApp Channel : . Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.


Terkini Lainnya

Bercerita Lewat Lagu, Marsha Voice of Baceprot: Musisi Perempuan Sering Dianggap Terlalu Sensitif

Bercerita Lewat Lagu, Marsha Voice of Baceprot: Musisi Perempuan Sering Dianggap Terlalu Sensitif

Musik
Daftar Film Indonesia yang Tayang di Bioskop Sepanjang Mei 2025

Daftar Film Indonesia yang Tayang di Bioskop Sepanjang Mei 2025

Film
No Na, Girl Group Besutan 88rising Akan Debut Lewat Lagu Shoot pada 2 Mei 2025

No Na, Girl Group Besutan 88rising Akan Debut Lewat Lagu Shoot pada 2 Mei 2025

Musik
Genap Berusia 40 Tahun, Duta Sheila On 7: Mata Tak Bisa Berdusta, Alhamdulillah Sehat

Genap Berusia 40 Tahun, Duta Sheila On 7: Mata Tak Bisa Berdusta, Alhamdulillah Sehat

Seleb
Sebut Kedekatan Verrell Bramasta dan Fuji Bak Drama Korea, Venna Melinda: Sweet Banget

Sebut Kedekatan Verrell Bramasta dan Fuji Bak Drama Korea, Venna Melinda: Sweet Banget

Musik
Baim Wong Juga Ajukan Banding Putusan Cerai ke Paula Verhoeven

Baim Wong Juga Ajukan Banding Putusan Cerai ke Paula Verhoeven

Seleb
Terinspirasi dari Sarwendah, Betrand Peto Ungkap Ingin Bisnis Nasi Goreng

Terinspirasi dari Sarwendah, Betrand Peto Ungkap Ingin Bisnis Nasi Goreng

Seleb
Paula Verhoeven Mengaku Alami KDRT, Kuasa Hukum Baim Wong: Dalam Putusan Sidang Tak Terbukti

Paula Verhoeven Mengaku Alami KDRT, Kuasa Hukum Baim Wong: Dalam Putusan Sidang Tak Terbukti

Seleb
Tiga Kali Bertemu, Venna Melinda Kagumi Karakter Fuji

Tiga Kali Bertemu, Venna Melinda Kagumi Karakter Fuji

Seleb
Daftar Pemain Penjagal Iblis: Dosa Turunan

Daftar Pemain Penjagal Iblis: Dosa Turunan

Film
Jess No Limit Aktif Urus Anak, Sisca Kohl Bersyukur Tak Alami Baby Blues

Jess No Limit Aktif Urus Anak, Sisca Kohl Bersyukur Tak Alami Baby Blues

Seleb
Sinopsis Penjagal Iblis: Dosa Turunan

Sinopsis Penjagal Iblis: Dosa Turunan

Film
Kuasa Hukum Baim Wong Minta Pihak Paula Tak Intervensi Keputusan Hakim

Kuasa Hukum Baim Wong Minta Pihak Paula Tak Intervensi Keputusan Hakim

Seleb
Cerita Dilan Janiyar Diselingkuhi Suami hingga Tetap Berikan Uang Gana-gini Rp 800 Juta

Cerita Dilan Janiyar Diselingkuhi Suami hingga Tetap Berikan Uang Gana-gini Rp 800 Juta

Seleb
Langkah Paula Verhoeven Usai Cerai dari Baim Wong, Kini Lapor Komnas Perempuan

Langkah Paula Verhoeven Usai Cerai dari Baim Wong, Kini Lapor Komnas Perempuan

Musik
Baca berita tanpa iklan.
Baca berita tanpa iklan.
Komentar
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses 优游国际.com
atau