优游国际

Baca berita tanpa iklan.

Dulu Populer dengan Lagu "Ular Berbisa", Widi Hello Ungkap Sempat Jual Martabak Saat Band Vakum

优游国际.com - 20/12/2024, 19:42 WIB
Rintan Puspita Sari

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com- Vokalis band Hello, Widi, sempat berjualan martabak saat band yang terkenal dengan lagu "Ular Berbisa" itu memutuskan vakum karena dua personel mereka hijrah.

Widi awalnya sempat mencoba peruntungan sebagai penyanyi solo, tapi hal itu tak berjalan sesuai rencana.

"Mereka memutuskan untuk 'kita vakum dulu deh'. Tapi saya bilang sama anak-anak, kalian vakum enggak apa-apa, tapi aku solo ya? 'Iya Wid enggak apa-apa,'" ucap Widi dikutip dari YouTube Ferdy Element.

"Mungkin tanpa gue sadari, (dulu) gue sombong, gue punya relasi banyak, bisa lah mengandalkan kekuatan sendiri, dengan kesombongan," lanjutnya.

Baca juga: Butuh Waktu Lama, Ini Alasan Rieka Roslan Baru Bongkar Ceritanya Dikeluarkan dari The Groove

Kenyataannya, proyek solo Widi tak terlalu sukses. Penyanyi jebolan AFI tahun 2006 itu bahkan sempat berniat menjual rumah dan kembali ke kampung halamannya di Salatiga.

Tapi pola pikirnya berubah, Widi memutuskan bertahan, dia tak mau lagi mengandalkan kekuatan sendiri dan memilih berpasrah pada Tuhan. Di mana kemudian Widi memutuskan tetap bertahan di Jakarta. 

"Akhirnya berubah pola pikir, menyadari bahwa gue enggak bisa mengandalkan kekuatan endiri, gue nyerah, ngikutin jalan Tuhan, sama istri," tuturnya.

"Istri gue penolong juga, ngasih input, akhirnya gue belajar bikin martabak," imbuhnya.

Baca juga: Cerita Saat Tiba-tiba Dikeluarkan dari Bunglon, Fadia: Sudah Audisi Penyanyi Baru

Alasan Widi memilih berjualan martabak saat itu karena keluarga istrinya yang memang banyak berjualan martabak.

"Belajar dulu sebulan, sama istri di support, bikin martabak," ujar Widi.

"Tempatnya itu enggak sewa, (punya) sahabatnya temenku, di Kota Wisata. Kita kan enggak enak, ya udah kita bayar IPL-nya," sambungnya.

Saat itu Widi membuat adonan sendiri, membuat martabak sendiri bahkan terkadang mengantarkan sendiri martabak pesanan dengan mengendarai motor.

Baca juga: Populer Tahun 1990-an dengan Lagu Damai, Begini Kabar Anggota Band Wayang Sekarang

"Waktu itu udah gue ilangin semua malunya. Malu sih sebenarnya," kata Widi.

"(Tapi) Sebagai cowok, makan tuh malu," imbuhnya.

Berjualan martabak manis dan telor ternyata memberikan hasil cukup besar untuk Widi.

Halaman:

Terkini Lainnya

Bercerita Lewat Lagu, Marsha Voice of Baceprot: Musisi Perempuan Sering Dianggap Terlalu Sensitif

Bercerita Lewat Lagu, Marsha Voice of Baceprot: Musisi Perempuan Sering Dianggap Terlalu Sensitif

Musik
Daftar Film Indonesia yang Tayang di Bioskop Sepanjang Mei 2025

Daftar Film Indonesia yang Tayang di Bioskop Sepanjang Mei 2025

Film
No Na, Girl Group Besutan 88rising Akan Debut Lewat Lagu Shoot pada 2 Mei 2025

No Na, Girl Group Besutan 88rising Akan Debut Lewat Lagu Shoot pada 2 Mei 2025

Musik
Genap Berusia 40 Tahun, Duta Sheila On 7: Mata Tak Bisa Berdusta, Alhamdulillah Sehat

Genap Berusia 40 Tahun, Duta Sheila On 7: Mata Tak Bisa Berdusta, Alhamdulillah Sehat

Seleb
Sebut Kedekatan Verrell Bramasta dan Fuji Bak Drama Korea, Venna Melinda: Sweet Banget

Sebut Kedekatan Verrell Bramasta dan Fuji Bak Drama Korea, Venna Melinda: Sweet Banget

Musik
Baim Wong Juga Ajukan Banding Putusan Cerai ke Paula Verhoeven

Baim Wong Juga Ajukan Banding Putusan Cerai ke Paula Verhoeven

Seleb
Terinspirasi dari Sarwendah, Betrand Peto Ungkap Ingin Bisnis Nasi Goreng

Terinspirasi dari Sarwendah, Betrand Peto Ungkap Ingin Bisnis Nasi Goreng

Seleb
Paula Verhoeven Mengaku Alami KDRT, Kuasa Hukum Baim Wong: Dalam Putusan Sidang Tak Terbukti

Paula Verhoeven Mengaku Alami KDRT, Kuasa Hukum Baim Wong: Dalam Putusan Sidang Tak Terbukti

Seleb
Tiga Kali Bertemu, Venna Melinda Kagumi Karakter Fuji

Tiga Kali Bertemu, Venna Melinda Kagumi Karakter Fuji

Seleb
Daftar Pemain Penjagal Iblis: Dosa Turunan

Daftar Pemain Penjagal Iblis: Dosa Turunan

Film
Jess No Limit Aktif Urus Anak, Sisca Kohl Bersyukur Tak Alami Baby Blues

Jess No Limit Aktif Urus Anak, Sisca Kohl Bersyukur Tak Alami Baby Blues

Seleb
Sinopsis Penjagal Iblis: Dosa Turunan

Sinopsis Penjagal Iblis: Dosa Turunan

Film
Kuasa Hukum Baim Wong Minta Pihak Paula Tak Intervensi Keputusan Hakim

Kuasa Hukum Baim Wong Minta Pihak Paula Tak Intervensi Keputusan Hakim

Seleb
Cerita Dilan Janiyar Diselingkuhi Suami hingga Tetap Berikan Uang Gana-gini Rp 800 Juta

Cerita Dilan Janiyar Diselingkuhi Suami hingga Tetap Berikan Uang Gana-gini Rp 800 Juta

Seleb
Langkah Paula Verhoeven Usai Cerai dari Baim Wong, Kini Lapor Komnas Perempuan

Langkah Paula Verhoeven Usai Cerai dari Baim Wong, Kini Lapor Komnas Perempuan

Musik
Baca berita tanpa iklan.
Baca berita tanpa iklan.
Komentar
Baca berita tanpa iklan.
Close Ads
Penghargaan dan sertifikat:
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi 优游国际.com
Network

Copyright 2008 - 2025 优游国际. All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses 优游国际.com
atau